Bojonegoro – Pembangunan Infrastruktur di Kabupaten Bojonegoro harus mengedepankan kualitas tidak hanya kuantitas saja, Kepemimpinan Bupati Bojonegoro dan Wakil Bupati  berjalan selama dua tahun ini telah memperoleh hasil yakni, dengan pembangunan jalan yang telah dituntas dilakukan selama dua tahun ini, dengan panjang 237 Km. Hal ini sebagai hasil capaian yang luar biasa dilakukan Pemerintah Bojonegoro, selain itu pastinya hal ini dapat terwujud karena dukungan dari semua jajaran pemerintah terutama pada Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga dan Penataan Ruang.

Dalam kepemimpinan Bupati Bojonegoro Anna Mu’awanah dengan Wakil Bupati Budi Irawanto telah berjalan selama dua tahun, dan lebih tepatnya 24 September lalu. Keinginan masyarakat untuk memiliki jalan mulus selayaknya jalan tol telah terwujud panjang jalan itu, lebih panjang dibandingankan Bojonegoro ke Jogjakarta. Dikarenakan jarak tempuh Bojonegoro ke Jogjakarta hanya bisa menempuh sekitar 226 Km. Dengan peningkatan pembanguna jalan raya ini diharapkan dapat berdampak positif kepada masyarakat serta dapat memberikan peningkatan pendapatan dan kesejahteraan masyarakat.   

 


By Admin
Dibuat tanggal 21-10-2020
1390 Dilihat
Bagaimana Tanggapan Anda?
Sangat Puas
83 %
Puas
17 %
Cukup Puas
0 %
Tidak Puas
0 %